Categories

Popular

Buku Tamu

Followers

Hak Cipta Dari GRADE-A. Diberdayakan oleh Blogger.

Kamis, 25 Juni 2015

Cara Mengupdate OS Android ke Versi Terbaru


Apa kabar teman? Mumpung libur saya mau berbagi sesuatu  , begi nih caranya mengupdate OS (Sistem Operasi) Smartphone Android anda menjadi OS versi terbaru. Caranya seperti yang akan kita bahas dibawah ini.

Persiapan Sebelum melakukan update/upgrade
  1. Pastikan Perangkat Android anda dalam keadaan full baterai. hal ini dikarenakan dalam proses upgrade/update terkadang membutuhkan waktu lama.
  2. Backup semua data yang ada di memory internet seperti file installasi, daftar kontak, maupun beberapa file lain yang di anggap penting, agar tidak terhapus.
  3. Jika ada, Pastikan SD Card (memory external) mempunyai ruang yang cukup. Pasalnya, setiap file update yang di download bisa digunakan sebagai penyimpanan sementara pada SD card.
  4. Karena operating system merupakan data-intensif, baiknya ponsel anda terhubung dengan koneksi internet yang cepat misalnya koneksi HSDPA atau kalau perlu Wifi sekalian.
Cara melakukan update/upgrade
  1. Saat perangkat dalam keadaan hidup, tekan Tombol Home
  2. Pada menu yang tersedia, pilih Setting >> About Phone >> System Updates
  3. Ponsel anda akan otomatis memeriksa Update terbaru. Jika tidak ada maka akan ada pesan konfirmasi “Up To Date”. namun jika ada, maka akan akan muncul pesan misalnya seperti pada gambar di bawah.
  4. Tekan Install/Download dan secara otomatis ponsel anda akan mendownload semuah file-file update terlebih dahulu lalu kemudian melakukan Install Update OS Android secara otomatis. (dalam prosesnya ponsel anda akan melakukan restar terlebih dahulu).
Nah bagaimana ? Semoga sukses :)

Sumber : http://ajitusupratikno.blogspot.com/2013/02/cara-update-os-android-ke-versi-terbaru.html
separador

0 komentar:

Posting Komentar

Online Visitors

Translate

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Verizon Wireless

Online

Flag Counter

Free counters!

Auto Ping

Ping your blog, website, or RSS feed for Free
Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net